Oktober Ria

Perayaan ulang tahun anggota Casparian di bulan Oktober

BANBUSA 2013

Banding Budaya SMANSA 2013, cerita kami mengunjungi Yogyakarta

Serah Terima Jabatan MPK 2012/2013

Cerita Casparian dimulai hari ini

MPK CASPARIAN 2012/2013

Siap jadikan MPK lebih baik untuk kemajuan SMAN 1 Bogor

Alumni Gathering 2013

Bernostalgia, bersilaturahmi dengan MPK

20 November 2011

FROM NERVIO FOR EXORDIA

Haloo semua mungkin ini akan menjadi terakhir kalinya mimin Nervio nulis di blog MPK
tercinta ini. Alhamdullilah setela kemaren tepatnya tanggal 17 november exordia dilantik, itu menandakan masa kerja nervio sudah selesai. Mimin mewakili segenap pengurus MPK nervio (terutama yang kelas 12) minta maaf kalau selama satu tahun kemarin kami masih banyak kekurangan dalam menjalankan proker-proker kami, selain itu jika kami belum bisa memperjuangkan aspirasi-aspirasi smansa secara maksimal.






Sekarang adalah saat dimana para syaraf - syaraf memudar kepekaannya, dan akan digantikan oleh dendrit-dendrit yang siap memulai awal yang baru bersama exordia. Exordia yang akan menjadi pejuang aspirasi bagi warga smansa. Exordia yang akan melanjutkan perjuangan-perjuangan dari terdahulunya. Exordia yang akan membuat gebrakan-gebrakan baru untuk smansa. Exordia yang tidak akan mengulang kesalahan para terdahulunya. Exordia yang bisa berpikir dan bersikap dewasa. Exordia yang dapat mengemban amanah dengan baik dan Exordia yang akan mencapai kejayaan pada zamannya.

Mungkin waktu tidak tersa berajaln sangat cepat. Terkadang kita ingin menghentikannya, tapi terkadang kita ingin melaluinya dengan cepat, bahkan terkadang kita tidak ingin hal itu terjadi. Sama dengan halnya kita NERV, sewaktu awal kita bukanlah apa-apa hanya syaraf-syaraf kecil yang sedang berkembang untuk menjadi syaraf yang 'besar' dan berusaha menjadi syaraf yang peka. Dalam perjalanannya pun tidak semudah yang kita bayangkan, banyak halang rintang yang harus kita lalui bersama, kejenuhan adalah yang seriang kita hadapi. Namun, pada akhirnya kejenuhan itu dapat kita atasi bersama. Taukah kalian, saat kita bersama adalah saat dimana waktu ingin dihentikan. waktu dimana ada keceriaan dimana-mana, kebahagiaan kita bagi bersama, serasa beban sejenak bisa kita lepaskan dari pikiran ini. Tapi itu lah kita, senang, sedih, bahagia, amarah, jahil, menyatu dan membaur, dan itu yang akan kita ingat selalu, kebersamaan yang tidak mungkin kita lupakan, kebersamaan yang akan kita rindukan.


"rasa kehilangan akan terasa jika kita telah kehilangan"

kita akan merasa kehilangan ketika kita kehilangan dalam artian sesuatu hal yang hilang dan tidak akan pernah kembai lagi. seperti kita walau nanti kita bertemu lagi, namun kita tidak seperti dahulu, yang berjuang bersama-sama dalam memperjuangkan aspirasi smansa. Pesan saya untuk kalian EXORDIA, manfaatkan waktu 1 tahun kedepan jangan siasiakan kesempatan yang sudah ada, jangan menunggu sampai kalian kehilangan. Kita akan bersama-sama berjuang, Kalian akan berjuang dengan aspirasi SMANSA, kami akan berjuang untuk masa depan kami. kita saling mendoakan yah kawan, agar kita semua bisa berhasil :)



NERVIO
(1 year ago)


EXORDIA


NERVIO SAYANG EXORDIA